Rabu, 16 Oktober 2013

TER-KAYU


TER-KAYU

NAMA LAIN :
houterreor
woodtar
Holzteer
goudron de bois
pix liquida

A.    Sifat – sifatnya :
1.      Berupa cairan yang kental
2.      Berwarna hitam kecoklatan
3.      Berbau hangus/gosong
4.      Susunan kimianya berbelit-belit
5.      Dengan penyulingan bertingkat akan menghasilkan alcohol-alkohol, amina-amina, aldehida-aldehida, eter, ester, furan, keton, hidrokarbon, fenol, asam dan lain-lain.

B.     Cara Membuatnya :
Dapat dilihat pada pembuatan arang kayu (No. 6) yaitu dengan penyulingan bertingkat/ destilasi.

C.     Kegunaannya :
1.      Sebagai bahan untuk pembuatan senyawa organic, karbolineum dan kreosot (sebagai bahan pengawet kayu)
2.      Sebagai pembius dalam bidang kedokteran

Tidak ada komentar:

Posting Komentar